FREE TIME? Nikmatilah Keindahan Dunia, Jangan Hanya Menikmati WIFI Gratis Saja!

Sudah menjadi hal umum ketika Internet  untuk crew di cabin begitu mahal. Mau protes ke perusahaan juga seakan tidak ada gunanya. Bagaimanapun juga selain mengais untung dari passenger, perusahaan kapal  pesiar juga mengais untung dari penjualan voucher Internet  atau telepon dari kamar (cabin) kita. Hal ini berimbas pada cara crew member mengatur keuangan terutama bagi… Read More FREE TIME? Nikmatilah Keindahan Dunia, Jangan Hanya Menikmati WIFI Gratis Saja!

Pentingnya Keselamatan Diri Saat Berada di Luar Kapal

Apa sih yang paling disukai bagi crew member saat menjalani kontrak kerja kapal pesiar selain saat gajian? Yaa shore leave alias jalan-jalan keluar kapal pesiar saat  sedang tidak ada jadwal kerja. Bagi rekan-rekan seakan mendapatkan durian runtuh ketika menemui namanya tercantum dalam daftar CREW OFF hari itu. Beruntung bagi yang mempunyai manager “bagus” bisa memberikan jadwal… Read More Pentingnya Keselamatan Diri Saat Berada di Luar Kapal

Wirausaha ( alumni ) Pelaut Kapal Pesiar

Pastilah..99,9% pelaut kapal pesiar kalau ditanya apa yang akan dilakukan setelah berhenti kerja kapal adalah INGIN JADI PENGUSAHA. Bekerja beberapa tahun di kapal , ngumpulin mobil, rumah , tanah…lalu resign dari kapal pesiar untuk berwirausaha. Kedengarannya gampang & lancar banget yaak cerita hidup seorang pelaut kapal pesiar . Padahal nggak semudah itu guys !!. Sharing… Read More Wirausaha ( alumni ) Pelaut Kapal Pesiar

kapan waktu yang tepat untuk berhenti bekerja dari kapal pesiar ?

Kalau ada yang menanyakan, kapan mau berhenti bekerja di kapal pesiar ,…waah,..puyeng jawabnya. Secara sudah terbiasa pegang uang banyak, terbiasa dengan jenis pekerjaan di kapal ( sehingga gak merasa ada kesulitan kerja ), terbiasa dengan pola kerja di luar negeri yang sistematis dan terorganisir dengan baik, dll. Yahh, gimana lagi mumpung badan masih FIT diajak… Read More kapan waktu yang tepat untuk berhenti bekerja dari kapal pesiar ?

Sedekah Pelaut Kapal Pesiar

Dilihat dari judulnya, pasti terbayang dong,… berapa gaji pelaut kapal pesiar ?…jika kebanyakan orang mensedekahkan gajinya 2.5% atau bahkan rela 10%…, Pastinya nominal sedekah pelaut kapal pesiar itu BESAR. kenyataanya , umumnya pelaut kapal pesiar lebih banyak ” bersedekah ” pada barang mewah ( gadget terbaru, pakaian branded, dan banyak pemborosan lainnya )…, sehingga konsep… Read More Sedekah Pelaut Kapal Pesiar

Perjuangan KESETIAAN Seorang Pelaut Kapal Pesiar

Cieee….Ciiee…Ciiieee….duhh, pada semangat banget ngeklik judul  artikelnya. Yahh, yang namanya pelaut kapal pesiar pasti pernah juga mengalami kejadian ini. Pengennya yaa deket terus sama pasangan, tapi keadaan harus memaksa untuk berpisah sementara dan cari uang yang banyak. Alhasil, cinta jarak jauh mesti dilakoni. Ditengah kondisi badan capek karena pekerjaan, kurangnya waktu tidur / istirahat..tetap juga… Read More Perjuangan KESETIAAN Seorang Pelaut Kapal Pesiar

Ketika Lelah Menunggu Kepastian dari Agen Kapal Pesiar

Menjadi kru kapal pesiar adalah impian dari banyak pencari kerja. Impian gaji belasan juta hingga 40an juta per bulan dengan mudah terbayang diantara mereka ( para pencari kerja yang gak sabar pengen cepet kaya ). Padahal untuk menjadi pelaut kapal pesiar itu tidaklah mudah. Bahkan sejak proses mendaftar sudah banyak persaingan. Panggilan interview dengan ratusan… Read More Ketika Lelah Menunggu Kepastian dari Agen Kapal Pesiar

Apakah aman jika perempuan kerja di kapal pesiar ?

  Akhirnya setelah terbit puluhan artikel di pelautkapalpesiar.wordpress.com , ada juga artikel yang berkaitan dengan mbak-mbak para kru pelaut kapal pesiar. Yaa, para srikandi kuat  ( berotot kawat bertulang besi berhati hello kitty  ) Indonesia ini bekerja keras membanting tulang sama capeknya dengan para kru kapal pesiar pria. Dengan motivasi berbeda-beda, tapi 95% tujuan mereka memilih bekerja… Read More Apakah aman jika perempuan kerja di kapal pesiar ?